Sehari- hari Bani berjualan barang elektronik, semuanya ludes terbakar tidak ada yang bisa diselamatkan.
“Saya tadinya mau masuk buat nyabutin listrik.Tapi apinya lebih dulu menyambar. Terus, saya gak berani dan keluar, dilanjutkan ledakan,” tuturnya.
Saat kejadian belum banyak pedagang yang datang berjualan. Kios masih sepi dan belum buka. Pedsgang biasanya mulai berjualan pukul 08.00a. (**)


