“Secara teknis saya Camat Bojong sudah menghubungi Kepala Dinas PUPR dan Kepala Pelaksana BPBD supaya segera melakukan penanganan darurat. Agar maktivitas ekonomi dan mobilitas warga tidak terhambat terlalu lama,” paparnya.
Sementara itu, Ruslan salah satu sopir mengungkapkan kesedihan ketika jalur tersebut tidak bisa di lalui kendaraan roda empat. Sebab, hanya akses tersebut yang bisa di akses ketika dirinya membawa muatan.
“Yang pasti jadi muter jauh kalau akses jalan ini tidak bisa di lewati,” pungkas Ruslan. (**)


