Teguh juga menyinggung kondisi Sungai Kalierang yang di nilai semakin memprihatinkan akibat alih fungsi lahan dan aktivitas penambangan material, sehingga perlu mendapat perhatian serius dari pemerintah daerah. (**)
Banjir di Kalierang Bumiayu, Tanggul Sungai Diperkuat dengan Bronjong


